TOP 100 (A-Z) Nama Bayi Perempuan dan Artinya Populer 2021
TIPS Lunna - Dalam memberikan nama anak, tentu terselip doa dan harapan orangtua terhadap anak tersesbut. Oleh karena itu, tentu saja banyak pertimbangan yang di pikirkan sebelum memutuskan memilih nama anak.
Bagi kamu calon orangtua, agar tak salah memilih, ada baiknya melihat daftar 100 nama bayi beserta artinya yang populer di tahun ini.
Berikut ini adalah rangkuman nama bayi perempuan yang dimulai dari abjad A hingga Z:
Berikut ini adalah rangkuman nama bayi perempuan yang dimulai dari abjad A hingga Z:
- Amelia nama yang bermakna pekerja keras dan bersemangat.
- Ava nama yang bermakna penuh tanggung jawab dan memiliki jiwa seni yang tinggi.
- Avery nama yang bermakna penguasa dan pemimpin.
- Abigail nama yang bermakna sumber kebahagiaan.
- Almira nama yang bermakna putri yang mulia.
- Aileen nama yang bermakna cahaya.
- Adzkiya nama yang bermakna cerdas.
- Aaliyah nama yang bermakna berkedudukan tinggi.
- Aurora nama yang bermakna fajar.
- Amara nama yang bermakna kecantikan yang abadi.
- Arabella nama yang bermakna wanita yang cantik.
- Alyssa nama yang bermakna kebenaran.
- Bella nama yang bermakna cantik dan keindahan.
- Briana nama yang bermakna bangsawan.
- Bianca nama yang bermakna putih dan cantik.
- Camila nama yang bermakna sempurna.
- Chloe nama yang bermakna bersemi.
- Charlotte nama yang bermakna manusia yang bebas dan pejuang.
- Chafiya nama yang bermakna orang yang diperhatikan.
- Clara nama yang bermakna orang yang terkenal.
- Cindy nama yang bermakna bulan.
- Cecilia nama yang bermakna cahaya yang terang.
- Dior nama yang bermakna penyelamat.
- Delilah nama yang bermakna yang diinginkan.
- Davina nama yang bermakna yang disayangi.
- Daisy nama yang bermakna matahari.
- Eleanor nama yang bermakna harapan dan cahaya.
- Evelyn nama yang bermakna yang diinginkan.
- Erina nama yang bermakna cantik.
- Eliza nama yang bermakna berharga dan unik.
- Elena nama yang bermakna terang dan bersinar.
- Emilia nama yang bermakna berjuang dan menyaingi.
- Emily nama yang bermakna orang yang rajin.
- Emma nama yang bermakna tulus dan berharga.
- Ella nama yang bermakna dewi.
- Fahima nama yang bermakna cerdas.
- Fadiyah nama yang bermakna terlindungi.
- Faiha nama yang bermakna anak perempuan beraroma surga.
- Fadwa nama yang bermakna penyelamat.
- Freya nama yang bermakna wanita yang cantik.
- Grace nama yang bermakna anugerah yang cantik dan murah hati.
- Ghazala nama yang bermakna cerdas dan menawan.
- Ghina nama yang bermakna kekayaan.
- Ghania nama yang bermakna indah.
- Gabriela nama yang bermakna pekerja keras dan lembut.
- Hazel nama yang bermakna penuh semangat dan perspektif.
- Hannah nama yang bermakna istimewa dan bunga yang merekah.
- Harper nama yang bermakna cerdas dan penuh semangat.
- Hana nama yang bermakna kegembiraan.
- Hashna nama yang bermakna cantik.
- Humaira nama yang bermakna pipi kemerahan.
- Isabella nama yang bermakna suci.
- Irfana nama yang bermakna bijak.
- Inaya nama yang bermakna pertolongan.
- Iffah nama yang bermakna kesucian.
- Ilana nama yang bermakna lembut.
- Ilya nama yang bermakna mulia.
- Isla nama yang bermakna pulau.
- Jihan nama yang bermakna bunga indah di surga.
- Jamia nama yang bermakna cantik dan indah.
- Julia nama yang bermakna anak yang sederhana.
- Jade nama yang bermakna batu yang berharga.
- Khanza nama yang bermakna yang berhidung mancung dan memiliki hati yang baik.
- Kanza nama yang bermakna kekayaan yang tersembunyi.
- Karima nama yang bermakna dermawan dan mulia.
- Kamilia nama yang bermakna kesempurnaan.
- Kaifiya nama yang bermakna anak perempuan yang riang gembira.
- Layla nama yang bermakna malam hari.
- Lilian nama yang bermakna kemurnian dan keindahan.
- Lily nama yang bermakna bunga dan cantik.
- Luna nama yang bermakna bulan.
- Mia nama yang bermakna yang terkasih.
- Mila nama yang bermakna orang yang rajin.
- Malaika nama yang bermakna bidadari.
- Maliha nama yang bermakna manis.
- Mumtazah nama yang bermakna istimewa.
- Madison nama yang bermakna pejuang yang kuat.
- Madelyn nama yang bermakna menara yang tinggi.
- Natalie nama yang bermakna berkeinginan kuat dan lahir di hari natal.
- Nadhifa nama yang bermakna bersih.
- Naila nama yang bermakna anugerah.
- Nihala nama yang bermakna orang yang makmur.
- Najla nama yang bermakna mata hitam yang indah.
- Olivia nama yang bermakna buah zaitun dan kemakmuran.
- Ophelia nama yang bermakna penolong.
- Penelope nama yang bermakna orang yang tenang.
- Penny nama yang bermakna rajin berdoa.
- Qanita nama yang bermakna taat beribadah.
- Qaila nama yang bermakna pandai berbicara.
- Rania nama yang bermakna perempuan yang sukses.
- Radea nama yang bermakna pemimpin yang tegar.
- Raima nama yang bermakna penuh kasih sayang.
- Sophia nama yang bermakna bijaksana.
- Stella nama yang bermakna sangat perhatian, bintang.
- Sofia nama yang bermakna bijaksana.
- Salwa nama yang bermakna madu.
- Violet nama yang bermakna cerdik dan intuitif.
- Zoey nama yang bermakna kehidupan.
- Zara nama yang bermakna putri dan mekar.
- Zoe nama yang bermakna kehidupan.
Demikianlah daftar 100 nama anak perempuan yang hits di 2021 ini. Semoga bisa kamu jadikan referensi. Silahkan share artikel ini jika bermanfaat bagi yang lainnya.
Post a Comment